Operasi Paul Revere

Operasi Paul Revere merupakan operasi militer yang berlangsung sejak 10 Mei hingga 1 Agustus 1966, terletak di sebelah barat Pleiku. Operasi tersebut dilaksanakan oleh Brigade-3, Divisi Infanteri ke-25 Angkatan Darat Amerika Serikat.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search